Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2018

makalah balanced scorecard

Gambar
MAKALAH AKUNTANSI MANAJEMEN   Tentang: “BALANCED SCORECARD”   Oleh Kelompok 4: Devina Almira             1630402025 Retno Larasati             1630402096 Rezri Yalni                  1630402097 Sucita Ramadayani     1630402110 Wahyu Nurhidayat     1630402117 Wiga Afriani               1630402119     Dosen Pembimbing: SRI ADELLA FITRI S.E, M.Si   JURUSAN AKUNTANSI SYARIAH FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI BATUSANGKAR 2018 BAB I PENDAHULUAN A.     Latar Belakang Dengan adanya persaingan global, perusahaan dihadapkan pada penentuan strategi dalam pengelolaan usahanya. Penentuan strategi akan dijadikan sebagai landasan dan kerangka kerja untuk mewujudkan sasaran-sasaran kerja yang telah ditentukan oleh manajemen. Oleh karena ini dibutuhkan suatu alat untuk mengukur kinerja sehingga dapat diketahui sejauh mana strategi dan sasarn yang telah ditentukan dapat tercapai. Penilaian kinerja memegang peranan